Pada Suatu industri kualitas barang sungguh sangat di perhatikan dalam penjagaan kualitas seringkali perubahan suhu menjadi konsentrasi yang di perhatikan . Perubahan suhu dapat berpengaruh pada kualitas barang bahkan merusak bahan suatu pemlilik industry untuk itu diperlukan suatu alat sensor dan pencatat data untuk melaporkan suhu di dalam Gudang penyimpanan .
Data Logger merupakan sebuah perangakat elektronik yang mencatat data secara continuous (dari waktu ke waktu )sehingga bisa di dapat kan data yang relevan dan akurat . Data dalam data logger di catat atau di kumpulkan menggunakan instrumen dan dengan sensor eksternal maupun bawaan . Data Logger pada umumnya berukuran kecil, Beberapa menggunakan tenaga baterai, Ada yang bersifat portabel, dan dilengkapi dengan mikroprosesor, memori internal untuk penyimpanan data, dan sensor.
Dalam hal ini Data Logger dari Testo dapat menjadi solusi yang baik ,beberapa dari produk nya bahkan dapat bertahan di linkungan yang eksrem berikut adalah daftar bahan yang di sarankan
Testo 176 H1 Temperature And Humidity Data Logger
Testo 176 H1 merupakan data logger yang saya rekomendasikan untuk pemantauan suhu dan kelembaban di gudang dan bangunan. Dengan testo 176 H1, Anda dapat memeriksa apakah jamur di rumah atau apartemen yang disebabkan oleh ventilasi yang tidak memadai atau kerusakan bangunan.
Spesifikasi Lengkap nya dapat dilihat di Spesifikasi Testo 176 H1.
Testo 176 H2 – Climate Data Logger For Humidity And Temperature
Testo 176 H2 Case Logam yang kuat dari data logger melindunginya dari dampak mekanis, seperti hal nya didalam bengkel yang memungkinkan sensor akan terguncang bahkan tersenggol Testo 176 H2 merupakan Alat yang cocok dilingkungan seperti itu . Testo 176 H2 dapat mengukur suhu dan kelembaban bahkan dalam kondisi lingkungan yang keras.
Spesifikasi Lengkap nya dapat dilihat di Spesifikasi Testo 176 H2
Testo 175 T1 Temperature Data Logger
Pencatat data suhu testo 175 T1 di rekomendasikan untuk penggunaan rumahan sangat ideal untuk memantau suhu penyimpanan dan pemantauan jangka panjang. Ini bahkan disertifikasi untuk digunakan di lingkungan makanan dan mengukur serta mencatat suhu secara konstan dan andal. Dimensi nya yang kecil sangat memungkinkan untuk di letakan di tempat yang aman.
Spesifikasi Lengkap nya dapat dilihat di Spesifikasi Testo 175 T1
Testo 184 T4 Temperature Data Logger For Transport Monitoring
Pada dasarnya obat-obatan sangat rentan dengan perubahan suhu yang tinggi Dengan pencatat data suhu testo 184 T4, kini Anda dapat memantau pengangkutan obat-obatan dengan es kering secara aman dan nyaman. Tombol mulai dan berhenti berarti pencatat data suhu menjamin pengoperasian yang sangat mudah untuk perekaman data. Di tempat tujuan, sekilas LED memberi tahu Anda apakah nilai batas yang dikonfigurasi telah dipatuhi selama pengangkutan.
Spesifikasi Lengkap nya dapat dilihat di Spesifikasi Testo 184 T4
PT Global Intan Teknindo sebagai perusahaan yang bergerak pada bidang system dan monitoring system, kami menjual alat Data Logger Testo dengan kualitas terbaik dan pastinya dengan harga yang bersahabat. Untuk informasi lebih lanjut terkait pemesanan produk, anda dapat hubungi kami di Nomor Telepon/WhatsApp: +62 821-6277-6495 (Mr. Adhitya) atau melalui E-mail Kami: askgiteknindo@gmail.com